Beberapa hari yang lalu saya mendapatkan pengalaman baru tentang script programing web. Dimana Script tersebut digunakan untuk membuat Pop up windows. Pop up windows adalah sebuah windows baru yang muncul bersamaan ketika seseorang membuka sebuah alamat website. Itu pengertian menurut pemahaman saya, jika ada pemahaman lain bisa di share disini.
Awalnya mencari-cari script tersebut sempat bingung juga, mana tugasnya diberikan oleh Bos langsung, tapi akhirnya pas waktu kerja mau berakhir baru dapat pencerahannya. Berikut Cara Membuat Pop Up Windows :
<script type='text/javascript'> var popurls=new Array() popurls[0]='ALAMAT LINK' function openpopup(popurl) { var winpops=window.open(popurl,'','width=UKURAN-LEBAR-WINDOW,height=UKURAN-TINGGI-WINDOW,toolbar,location,status,scrollbars,menubar,resizable') } openpopup(popurls[Math.floor(Math.random()* (popurls.length))]) </script>
Nah script ini yang saya gunakan di website yang saya buat. Untuk peletakkannya setelah kode . Namun permasalahannya script ini terus berjalan tanpa henti. Salah satu caranya dengan mengclosenya. Jika ada master yang mau berbagi ilmunya untuk mengedit agar bisa berhenti silahkan komentar di bawah ini.
<SCRIPT language='JavaScript'>alert("Selamat Datang Di Doni Punya Blog"); </script>
Sebelumnya saya juga menemukan koding untuk Pop Up Message, dan ternyata berbeda, jadi biasanya kalau Pop Up Message itu digunakan untuk pesan kecil, seperti ucapan selamat datang maupun ucapan terima kasih. Untuk Codingnya sebagai berikut :
1 Komentar Blog:
Btw, tu script taro mana???
Terima Kasih Semua Atas Kunjungannya..
Sempatkan meninggalkan Kata-kata yah,,karena ini berarti untuk blogku. Salam Blogging.