Pribadi berdzikir
Dzikir menjadi kepribadiannya
Allah tujuannya
Rasulullah Saw tauladan dalam hidupnya
Dunia ini pun menjadi surga sebelum surga sebenarnya
Rumah,
Kantor,
Bahkan hotel sekalipun menjadi mushalla baginya
Bumi menjadi mesjid baginya
Tempat ia berpijak
Meja kerja,
Kamar tidur,
Hamparan sajadah baginya
Kalau dia bicara, bicaranya da'wah
Kalau dia diam, diamnya berdzikir
Napasnya tasbih
Matanya penuh rahmat Allah
Penuh kasih sayang
Telinganya terjaga
Pikirannnya baik sangka
Tidak sinis
Tidak pesimis
Dan tidak suka memvonis
Hatinya, subhanallah
Diam2 berdoa
Doanya diam2
Tangannya bersedekah
Kakinya berjihad
Ia tidak mau melangkah sia2
Kekuatannya silaturrahim
Kerinduannya tegaknya syariat Allah
Kalau memang hak tujuannya,
Maka sabar dan kasih sayang strateginya
Asma amaniinah
Cita2nya tertinggi
Teragung
Syahid di jalan Allah
Dan, sungguh menarik
Kesibukannya, ia hanya asyik memperbaiki dirinya
Tidak tertarik mencari kekurangan apalagi aib orang lain
Dzikrullah..
Semoga Artikel yang saia posting di blog ini bermanfaat,terima kasih..Sumber : Nadia Citra Mufidah
0 Komentar Blog:
Terima Kasih Semua Atas Kunjungannya..
Sempatkan meninggalkan Kata-kata yah,,karena ini berarti untuk blogku. Salam Blogging.